Rabu, 02 Maret 2011

Judul-Judul Skripsi PG PAUD FKIP UR

Untuk mempermudah mahasiswa menyusun karya ilmiah terutama dalam menyusun skripsi berikut dilampirkan Judul-judul skripsi yang telah pernah digunakan agar tidak terjadi kesamaan judul penelitian.

DAFTAR JUDUL SKRIPSI  MAHASISWA PAUD




No. Nama NIM Judul Skripsi
1 Nurbaiti 705164733 Peningkatan Kemampuan Berhitung Melalui Bermain Kartu Angka Pada Anak Usia 5-6 tahun di Taman Kanak-Kanak Babussalam Pekanbaru
2 Nurfadillah 705164723 Upaya Guru Meningkatkan Kemampuan Kognitif Melalui Bermain Bilangan Gambar Buah Pada Gambar Pohon Bagi Anak Usia 5-6 Tahun di Taman Kanak-Kanak Aisyiyah 1 Bangkinang
3 Mardiyah 705164722 Upaya Guru Meningkatkan Kemampuan Membaca Melalui Bermain Label Ikan Untuk Anak Usia 4-5 Tahun di Taman Kanak-Kanak ABA 2 Bangkinang
4 Indra Herlina 705164759 Perbedaan Prestasi Belajar Siswa Yang Mengikuti Dan Yang Tidak Mengikuti PAUD Di Kelas 1 MIN 2 AL-FAJAR Kota Pekanbaru
5 Loli Deskavianti 705164692 Penggunaan Media Pohon Hitung Dalam Meningkatkan Kemampuan Berhitung Pada Anak Usia 5-6 Tahun di Taman Kanak-Kanak RAUDHAH Pekanbaru
6 Sri Gusmayanti 705164693 Peningkatan Kemampuan Kognitif Melalui Kegiatan Motorik Kasar Pada Anak Usia 5-6 Tahun di Taman Kanak-Kanak LILLAH Kota Pekanbaru
7 Sriyati 705164645 Penggunaan Balon Cruissenaire Untuk Meningkatkan Kemampuan Mengenal Lambang Bilangan Pada Anak Usia 4-5 Tahun di TK Negeri Pembina Bangkinang
8 Santi Yuni Laroza 705164646 Peningkatan Kemampuan Mengenal Huruf Konsonan Melalui Permainan Pancing Pada Anak Usia 5-6 Tahun di Taman Kanak-Kanak Islam Terpadu (TK-IT) Insan Ceriah Salo Kecamatan Salo
9 Ade Busniarti 705164694 Peningkatan Motivasi Belajar Anak Dalam Pembelajaran Pengurangan Model Contextual Teaching And Learning (CTL) Usia 5-6 Tahun di TK Darmaloka 1 Pekanbaru Kecamatan Payung Sekaki
10 Rumondang Wahyuni 605164730 Penggunaan Metode Montessori Untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca Awal Anak Usia 5-6 Tahun di TK Negeri Pembina Pangkalan Kerinci
11 Rahmi 705164818 Hubungan Antara Pola Asuh Orang Tua Dengan Agresivitas Anak Usia 5-6 Tahun di TK Fathriz Kids Kecamatan Tampan Kota Pekanbaru
12 Fatma Popi Neli 705164778 Penerapan Metode Demonstrasi Untuk Meningkatkan Kemampuan Anak Usia 4-5 Tahun Dalam Mengenal Bilangan di TK FKIP UNRI Panam Pekanbaru
13 Aprilis Nawati 705164767 Penggunaan Permainan Kotak Matematika Untuk Meningkatkan Kemampuan Memahami Bilangan Pada Anak Usia 5-6 Tahun di Taman Kanak-Kanak Islam YLPI Perhentian Marpoyan Pekanbaru
14 Tri Puji Astuti 705164763 Penggunaan Metode Bercerita Untuk Meningkatkan Kemampuan Bercerita Anak Pada Usia 5-6 Tahun di Taman Kanak-Kanak Kartika 1-21 Pekanbaru
15 Dwi Inril Agustina 705164717 Studi Perbandingan Hasil Belajar Antara Siswa Yang Masuk SD Pada Usia 6 Tahun Dengan Siswa Yang Masuk SD di Bawah Usia 6 Tahun Pada Kelas 1di SD Babussalam Pekanbaru
16 Ade Ranti Pratiwi 705164758 Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Dengan Teknik Mencari Pasangan Untuk Meningkatkan Kemandirian Anak usia 5-6 Tahun di TK Dharmaloka Pekanbaru 
17 Rita Sumarmi 705164736 Upaya Guru Dalam Meningkatkan Kemampuan Berhitung Anak 5-6 Tahun Melalui Bermain Kolam Pancing di Taman Kanak-Kanak TK Aisyiyah 1 Bangkinang
18 Asnel Susanti 705164765 Meningkatkan Kemampuan Anak Membaca Huruf atau Kata Melalui Media Pembelajaran Papan Lotto Pada Usia 5-6 Tahun di Taman Kanak-Kanak Kartika 1-21 Pekanbaru
19 Jumiati 705164746 Peningkatan Kemampuan Menyimak Cerita Melalui Kegiatan Story Reading Anak Usia 5-6 Tahun di TK Islam Al-Fitrah Marpoyan Pekanbaru
20 Nunik Darniati 705164691 Peningkatan Kemampuan Motorik Anak Melalui Kegiatan Gerak dan Lagu Pada Anak Usia 5-6 Tahun di Taman Kanak-Kanak YKWI 2 Pekanbaru
21 Eti Asmawati 705164647 Penggunaan Kotak Alfabet Untuk Meningkatkan Kemampuan Mengenal Huruf Abjad Pada Anak Usia 4-5 Tahun di TK Negeri Pembina Bangkinang
22 Andri Yanindi 705164747 Penggunaan Media Papan Flanel Dalam Meningkatkan Keterampilan Berbicara Anak Usia 5-6 Tahun di Taman Kanak-Kanak Islam YLPI Perhentian Marpoyan Pekanbaru
23 Eni Sofhia HRP 705164725 Upaya Meningkatkan Kemampuan Memahami Cerita Dengan Menerapkan Model Pembelajaran Langsung di TK Matahari 2 Pekanbaru
24 HENI KUSMA DEWI 705164681 Penggunaan Media Flash Card Untuk Meningkatkan Kemampuan Mengenal Huruf Abjad Anak Usia 4-5 Tahun di Taman Kanak-Kanak Kembang Harapan Desa Pandau Jaya Kecamatan Siak Hulu Kabupaten Kampar
25 ERIYAWATI 705164696 Hubungan Supervisi Kepala Sekolah Dengan Motivasi Kerja Guru TK di Keluarahan Sidomulyo Timur Kecamatan Marpoyan Damai Kota Pekanbaru
26 DINA AYU MAHYUNI 705164702 Meningkatkan Kreatifitas Anak Melalui Media Kartu Bergambar Pada Anak Usia 5-6 Tahun di Taman Kanak-Kanak Adhyaksa XXVIII Pekanbaru
27 ERMASNITA 705164707 Meningkatkan Pengetahuan Mengenali Bilangan Melalui Permainan Memancing Label Angka Pada Anak Usia 4-5 Tahun di Taman Kanak-Kanak Babussalam Pekanbaru
28 KHAIDALISMA 705164724 Efektivitas Penggunaan Media Gambar Seri Dalam Meningkatkan Daya Ingat Anak Usia 5-6 Tahun di TK Aisyiyah 1 Bangkinang
29 ASMURNI 705164768 Pengembangan Kemampuan Mengenal Bentuk Geometri Melalui Permainan Acak Geometri Pada Anak Usia 5-6 Tahun di Taman Kanak-Kanak Negeri Pembina Kecamatan Kampar
30 ENDANG YUSTIKA 805162534 Penggunaan Media Buatan Guru Dalam Mengenal Bentuk Geometri Pada Anak Usia 5-6 Tahun di TK Bina Kasih Batubelah
31 AZWITA 805162582 Meningkatkan Kemampuan Berhitung Pada Anak Usia 5-6 Tahun Melalui Penggunaan Media Papan Planel di Tk Bina Kasih Kecamatan Kampar
32 SARIYATI 805162599 Penggunaan Metode Bermain Peran Untuk Meningkatkan Kemampuan Berbicara Dalam Bahasa Indonesia Pada Anak Usia 4-5 Tahun di TK Bina Kasih Pekanbaru
33 EVI SOVIADANA  805162610 Upaya Meningkatkan Kemampuan Anak Dalam Memahami Konsep Bilangan Melalui Permainan Fruits Dominos Pada Usia 5-6 Tahun di Taman Kanak-Kanak FKIP UNRI Kecamatan Tampan Pekanbaru
34 ENDANG SUSILAWATI 805162615 Hubungan Persepsi Orang Tua Tentang Pendidikan Anak Usia Dini Dengan Motivasinya Untuk Menyekolahkan Anaknya Ke Paud di Desa Sungai Pinang Kecamatan Tambang Kabupaten Kampar
35 DASNIWELTI 805162619 Penggunaan Metode Bermain Acak Geometri Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Anak Usia 5-6 Tahun Pada Area Matematika di Taman Kanak-Kanak Aisyiyah II Pekanbaru
36 T. ASMARONI 805162863 Upaya Meningkatkan Kemampuan Fisik Motorik Melalui Permainan Bowling Bergambar Pada Anak Usia 5-6 Tahun di Taman Kanak-Kanak Aisyiyah II Pekanbaru
37 YULI FITRI 805165248 Penggunaan Metode Pemberian Tugas Melalui Media Gambar Dalam Meningkatkan Kemampuan Berhitung Permulaan Anak Usia 5-6 Tahun di Taman Kanak-Kanak As-Sakinah Alam Panjang Kecamatan Rumbio Jaya Kabupaten Kampar
38 MAWAR 805165409 Meningkatkan Kecerdasan Sosial Emosional Melalui Penggunaan Metode Proyek Pada Anak Usia -5-6 Tahun di Taman Kanak-Kanak Diniyah Pekanbaru
39 FIRA ANDRIANI 805165587 Meningkatkan Kemampuan Berbicara Melalui Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Dengan Teknik Berbicara Berpasangan Pada Anak Usia 5-6 Tahun di TK Baiturahman Kecamatan Payung Sekaki Kota Pekanbaru